Guru Honorer Kategori ini Langsung Diangkat jadi ASN,


Guru Honorer Kategori ini Langsung Diangkat jadi ASN, Simak Penempatan Formasi!

Delapan guru honorer yang tidak akan mengikuti tes PPPK 2022 dan langsung diangkat menjadi ASN PPPK 2022 adalah sebagai berikut :

1. Guru honorer kategori K2 yang telah lulus passing grade pada seleksi PPPK 2021;

2. Guru sekolah negeri yang sebelumnya telah lulus passing grade pada seleksi PPPK 2021;

3. Lulusan PPG yang sebelumnya telah lulus passing grade pada seleksi PPPK 2021;

4. Guru swasta yang sebelumnya telah lulus passing grade pada seleksi PPPK 2021;

5. Guru honorer K2 yang belum dinyatakan lulus passing grade pada seleksi PPPK 2021;

6. Guru honorer kategori K2 pendaftar baru pada seleksi PPPK 2022.
7. Guru sekolah negeri yang telah memiliki masa kerja lebih 3 tahun belum lulus passing grade

8. Guru sekolah negeri yang telah memiliki masa kerja lebih 3 tahun dan pendaftar baru pada seleksi PPPK 2022.

Adapun pada poin 5 hingga 8, kategori honorer tersebut tidak akan melakukan tes PPPK 2022 namun hanya perlu menunggu verifikasi dari Panselnas. Jika sudah dinyatakan sesuai maka langsung diangkat jadi ASN seperti poin 1 hingga 4.
Sekian informasi delapan kategori guru honorer yang akan langsung diangkat jadi ASN PPPK 2022 tanpa ikut tes dan penempatan pada formasi yang disediakan.***

Editor : H. Sakijo, S. Pd. (Guru BK Smansata)
Sumber: Beritasoloraya.com

Copyright © 2020 - 2024 SMA NEGERI 1 PETANAHAN